Dengan memberikan lapisan pelindung tambahan, pelapis anti bocor membantu memperpanjang umur atap rumah Anda. Ini sangat berguna terutama untuk atap yang sering terkena paparan cuaca ekstrem atau bahan kimia yang bisa menyebabkan korosi atau aus. Cat tembok dengan fitur watertight akan membuat rumah tahan terhadap air serta keretakan, maupun jamur. https://www.propanraya.com/kategori/cat-batu-alam